Dinginnya malam dalam
kerasnya kehidupan…
Terdengar suara dalam
sunyinya kegelapan…
Menggoyahkan rindu
dibalik hati terdalam…
Ego’pun tertutup rapat
jauh tak tersisa…
Seperti angin
menghempaskan debu…
Wahai
waktu  seakan kau mempermainkan ku…
Menghanyutkan ku dalam
arus deras cintanya…
Terlalu lemah aku
dalam takdir yang ada…
Atau justru
takdir 
Tidak ada komentar:
Posting Komentar